Kapolsek Kandanghaur Hadiri Mujahadah dan Sholawatan Rutin Malam Jum'at di Pondok Pesantren Tahfiz Quran Uniq Al iqromiyah

    Kapolsek Kandanghaur Hadiri Mujahadah dan Sholawatan Rutin Malam Jum'at di Pondok Pesantren Tahfiz Quran Uniq Al iqromiyah

    KANDANGHAUR - Kapolsek Kandanghaur AKP Surahmat, S.Sos menghadiri Mujahadah dan Sholawatan Rutin Malam Jum'at di Pondok Pesantren Tahfiz Quran Uniq Al iqromiyah di blok Nagrak 1 Desa Parean Girang kecamatan Kandanghaur. Kamis (22/02/2024) malam

    Kegiatan tersebut diselenggarakan dalam rangka kegiatan rutin yang dilakukan di Pondok Pesantren Tahfiz Quran Uniq Al iqromiyah yang dihadiri oleh pimpinan pondok pesantren Gus Ikhsan, Kapolsek Kandanghaur AKP Surahmat, S.Sos beserta Aipda Imron , ustadz - ustadzah, santriwan - satriwati dan masyarakat sekitar serta Jamah Mujahadah dan Sholawatan.

    Pada kesempatan tersebut Kapolsek Kandanghaur dalam sambutannya menyampaikan pesan-pesan kamtibmas, serta mengajak untuk meningkatkan tali silaturahmi, menjaga kerukunan antar warga dan dihimbau berperan aktif dalam harkamtibmas di lingkungan masing-masing.

    “Kami hadir ditengah-tengah warga untuk menjalin sinergitas dan menjalin hubungan silaturrahmi yang erat bersama seluruh komponen masyarakat, sekaligus upaya kebersamaan dalam harkamtibmas, ” ucap Kapolsek.

    “Mari wujudkan wilayah kita yang aman dan kondusif dengan menjalin kerukunan antar umat, sehingga kita dapat menjalani hidup bermasyarakat dengan tenang dan damai, ” pungkasnya. (Humas Polsek Kandanghaur Polres Indramayu)

    Kandanghaur

    Kandanghaur

    Artikel Sebelumnya

    Bhabinkamtibmas Kawal Bansos, Dan Monitoring...

    Artikel Berikutnya

    Anggota Polsek Kandanghaur Kawal Bansos,...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Hendri Kampai: Swasembada Pangan dan Paradoks Kebijakan
    Hendri Kampai: Negara Gagal Ketika Rakyat Ditekan dan Oligarki Diberi Hak Istimewa
    Hendri Kampai: Pemimpin Inlander Selalu Bergantung pada Asing
    Tony Rosyid: Ridwan Kamil Yang Jegal Anies
    Hendri Kampai: Harta Karun Indonesia, Jangan Sampai Jatuh ke Tangan yang Salah!

    Ikuti Kami